Festival Film Papua Ke-II

Pada 7-9 Agustus 2018, Papuan Voices akan menggelar Festival Film Papua Ke-II di Kota Jayapura, Papua. Festival kali ini mengangkat thema “Masyarakat Adat Papua di Tengah Arus Modernisasi”. Festival ini dilaksanakan di Aula Museum Negeri Papua, Expo Waena, Kota Jayapura. Festival ini terbuka untuk umum dan gratis. Mari datang dan bergabunglah bersama Papuan Voices untuk menonton dan menyaksikan karya-karya anak-anak muda dalam dunia perfilman.

You May Also Like

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *